Logo

Corporate Employee Gathering Jogja Terbaik

Di Cari
Rp 170.000
Kondisi : Baru
Butuh : 198
Kategori : Jasa
Sub Kategori :
image
Magneto Holidays
Magneto Holiday...
Luar Kota
Deskripsi Produk

Corporate Employee Gathering Jogja akan anda dapatkan di Jogja Outbound. Secara umum Employee Gathering dapat diartikan sebagai acara kumpul bersama yang dikemas dalam acara rekreasi dan dilakukan dalam suasana yang menyenangkan serta diisi dengan beberapa bentuk permainan, baik itu outbound maupun permainan yang bertujuan untuk membangun karakter. Menyelenggarakan Employee Gathering bukanlah pekerjaan mudah. Dibutuhkan konsep yang tepat agar kegiatan tersebut menghasilkan output sesuai yang diharapkan oleh perusahaan. Oleh karena itu anda membutuhkan Jogja Outbound sebagai provider yang anda butuhkan. Aktivitas sosial seperti gathering dapat meningkatkan 50% pola komunikasi antar karyawan yang pada akhirnya berdampak pada performa tim.

Pengertian Employee Gathering

Employee gathering adalah sebuah program yang diadakan perusahaan dan melibatkan seluruh karyawan dalam aktivitas khusus baik yang bersifat administratif dan non-administratif. Tujuan administratif dari Corporate Employee Gathering Jogja adalah untuk membahas hal-hal yang berkaitan dengan perusahaan. Sementara untuk non-administratif bertujuan sebagai refreshment.

Secara umum Employee Gathering dapat diartikan sebagai acara kumpul bersama yang dikemas dalam acara rekreasi dan dilakukan dalam suasana yang menyenangkan serta diisi dengan beberapa bentuk permainan, baik itu outbound maupun permainan yang bertujuan untuk membangun karakter.

Tujuan Kegiatan Corporate Employee Gathering Jogja

Tujuan kegiatan gathering karyawan yang utama adalah untuk membangun dan mempererat interaksi antar karyawan melalui berbagai aktivitas. Selain itu, berikut ini beberapa tujuan lainnya:

1. Sarana Menyampaikan Informasi Perusahaan

Acara Corporate Employee Gathering Jogja dapat menjadi sarana yang tepat bagi perusahaan untuk menyampaikan keterbaruan informasi mengenai budaya, teknologi, dan hal-hal lainnya yang berkaitan dengan bisnis. Di dalam acara ini, pemimpin perusahaan bisa menyampaikan informasi ini secara utuh, komprehensif, dan menyeluruh kepada seluruh lapisan karyawan.

2. Kesempatan untuk Mengapresiasi Karyawan

Kegiatan Corporate Employee Gathering Jogja juga bisa menjadi kesempatan bagi perusahaan untuk memberikan apresiasi kepada karyawan atas prestasi mereka. Mengajak mereka dalam gala dinner atau kegiatan lainnya merupakan bentuk apresiasi. Adanya apresiasi ini akan berdampak pada loyalitas dan memengaruhi motivasi kerja mereka secara signifikan.

3. Mendengar Feedback Karyawan

Kesempatan ini bisa menjadi momen karyawan memberikan feedback pada perusahaan terkait strategi bisnis, teknologi, atau juga evaluasi terkait budaya kerja. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi waktu yang tepat untuk karyawan sama-sama mengidentifikasi masalah baik secara organisasi atau tim.

4. Melepaskan Penat

Terus menerus bekerja bisa menyebabkan burnout yang akan berdampak pada menurunnya produktivitas. Nah, dengan kegiatan Corporate Employee Gathering Jogja, perusahaan bisa mengajak karyawan dalam berbagai aktivitas yang menghibur untuk melepaskan penat.

Contoh Kegiatan Employee Gathering

Berikut ini beberapa contoh employee gathering yang bisa Anda gunakan:

1. Outing ke Alam

Rencanakan perjalanan ke alam terbuka, seperti hiking, berkemah, atau bersepeda. Ini akan memberikan kesempatan untuk bersantai, menjauh dari rutinitas sehari-hari, dan merasakan alam.


2. Lokakarya dan Pelatihan

Lokakarya atau pelatihan yang relevan dengan pekerjaan atau pengembangan profesional. Ini akan membantu karyawan meningkatkan keterampilan mereka sambil menjalin hubungan.

3. Outbound

Outbound bisa dimanfaatkan sebagai sarana mengasah jiwa kepemimpinan serta melatih diri dalam mengambil keputusan. Kedua hal tersebut termasuk aspek penting dalam menjalankan sebuah perusahaan. Maka dari itu, saat ini banyak perusahaan yang mengadakan kegiatan outbound sebagai pelatihan karyawan.

4. Gala Dinner

Contoh Corporate Employee Gathering Jogja berikutnya adalah mengajak gala dinner, kegiatan ini bersifat lebih formal. Agar kegiatan ini semakin menarik cobalah buat suatu tema tertentu. Misalnya acara penghargaan karyawan.

5. Pekan Festival Karyawan

Perayaan saat ini sering diadakan oleh banyak perusahaan sebagai bagian dari pertemuan karyawan mereka. Konsepnya melibatkan karyawan dalam penyelenggaraan berbagai acara seperti pameran, pertunjukan bakat, seminar, atau festival musik yang menampilkan artis atau penyanyi.

Pilihan Paket Outbound Terlaris 2024

  • Paket Outbound Halfday
  • Paket Outbound Halfday Children
  • Paket Outbound Fullday
  • Paket Outbound + Inhouse Training
  • Paket Outbound + Paintball
  • Paket Outbound + Rafting
  • Paket Outbound + Lava Tour
  • Paket Rafting + Paintball
  • Paket 2D1N
  • Paket 3D2N

Reservasi :                
JOGJA OUTBOUND                   
Jl. Perumnas no 40 Seturan, Depok, Sleman - Yogyakarta               
Telp 0274-2800121                   
Telp/WA 087877227474                   
ig: @jogjaoutboundofficial

Layanan Dodolan

User Profile